Potensi Zakat Rp325 Triliun Menanti, LAZNAS DPF Pacu Pengumpulan untuk Sejahterakan Umat
Jakarta – Indonesia memiliki potensi zakat yang sangat besar, diperkirakan mencapai Rp325 triliun per tahun. Angka yang fantastis ini menunjukkan betapa besar peluang yang ada untuk mensejahterakan jutaan masyarakat Indonesia. Menyadari hal ini, LAZNAS Djalaludin Pane Foundation (DPF) terus berupaya maksimal dalam mengoptimalkan potensi zakat tersebut. Dalam Rakornas LAZ 2024, LAZNAS DPF bersama lembaga amil […]