Penyaluran GERTAK: Amanah Mulia dari Sahabat DPF untuk Anak-Anak Panti Asuhan Al-Marhamah

Medan, 17 Januari 2025 – Di awal tahun yang penuh harapan, LAZNAS Djalaluddin Pane Foundation (DPF) kembali menebar kebaikan melalui program Gerakan Tali Kasih (GERTAK). Kali ini, amanah mulia dari Sahabat DPF, Ibu Hj. Muliani, telah diwujudkan dalam bentuk 50 box bantuan yang disalurkan untuk anak-anak yatim dan piatu di Panti Asuhan Al-Marhamah, Medan Sunggal, […]